Laboratorium Lingkungan dan Geokimia

Laboratorium Lingkungan dan Geokimia merupakan salah satu fasilitas yang dimiliki oleh Fakultas Sains dan Teknologi guna menunjang penyelenggaraan pendidikan dan penelitian mahasiswa yang berfokus pada analasis lingkungan. Dalam mendukung penyelenggaraan pendidikan, laboratorium ini membawahi beberapa kegiatan praktikum seperti Praktikum Kimia Dasar I, Praktikum Kimia Dasar II, Praktikum Analitik Dasar, Praktikum Teknik Pemisahan, Praktikum Kimia Instrumentasi dan lain sebagainya.

FASILITAS LABORATORIUM